Liburan ke Bali, Sanur adalah salah satu tempat yang paling cocok untuk melihat matahari terbit. Sanur berlokasi dibagian timur pusat pariwisata. Daerah ini terkenal dengan wisata yang menawarkan kenyamanan. Di Sanur terdapat jalan khusus untuk pejalan kaki menikmati waktu untuk berjalan-jalan sepanjang pantai.
Mulau waktu liburanmu dengan berjalan santai sepajang pantai sambil menikmati matahari terbit. Sepanjang jalan berjajar cafe-cafe nyaman dan unik yang sangat cocok dijadikan tempat untuk menikmati pepohonan dan angin pantai. Gunakan waktu liburanmu untuk bersantai sambil memandangi lautan. Temukan kafe-kafe dengan menu sehat dan menarik serta pusat perbelanjaan fashionable di sepanjang jalan utama Sanur.
Tambah kenyamanan liburanmu dengan menginap di hotel pilihan kura kura hotel yang berada di daerah Sanur. Berikut ini ada beberapa hotel terbaik yang bisa kamu jadikan untuk tempat libur lebaranmu bersama keluarga.
Maya Sanur Resort Resort & SPA
Maya Sanur Resort Resort & SPA adalah sebuah resort yang menghadap ke pinggir laut yang dikenal sebagai tempat yang sempurna untuk liburan keluarga yang ingin bersantai. Lokasi Maya Sanur Resort Resort & SPA sangat strategis karena menghadap langsung ke pantai pasir putih. Libur lebaran di Maya Sanur Resort Resort & SPA kamu akan dapat menikmati matahari terbit yang indah. Tidak hanya itu hotel ini juga dirancang agar bisa langsung mengakses taman yang indah dan area atap yang dipenuhi dengan rimbunnya tanaman. Perpaduan tanaman yang rindang, pemandangan lautan lepas membuat Maya Sanur Resort Resort & SPA menjadi tempat yang ideal untuk kamu liburan.
Maya Sanur Resort Resort & SPA ini dirancang oleh arsitek bernama Budiman Hendropurnomo yang pernah mendapatkan sebuah penghargaan dan sangat populer sebagai desain terkemuka. Maya Sanur Resort Resort & SPA dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti pusat kebugaran (fitness), klub anak-anak, taman di puncak gedung, studio yoga yang menawarkan yoga gratis setiap pagi sehingga para tamu dapat menikmati kegiatan selama mereka menginap. Hal yang menarik lagi di Maya Sanur Resort Resort & SPA adalah semua kamar tamu dilengkapi dua wastafel yang akan membuatmu lebih praktis.
Promo Hotel Lebaran + Tiket Pesawat [Maya Sanur Resort & Spa]
Untuk Promo Libur Lebaran di Maya Sanur Resort & Spa sudah termasuk:
• Tiket pesawat pulang pergi dari Garuda untuk daerah Jakarta – Bali [Keberangkatan Pagi atau Malam]
• Kura-Kura Hotel Benefit.
Untuk pemesanan Promo Hotel Lebaran di Maya Sanur Resort & Spa hingga: 31 Maret 2021 dengan periode menginap : 3-25 Mei 2021
Berikut Harga Promo Hotel Lebaran di Maya Sanur Resort & Spa:
RP 10,454,000/2 MALAM | Wonderful Garden View Room |
---|---|
RP 12,239,000/3 MALAM | Wonderful Garden View Room |
RP 14,056,000/4 MALAM | Wonderful Garden View Room |
Hotel Hyatt Regency
Hotel Hyatt Regency atau yang dulu lebih dikenal dengan Bali Hyatt Hotel merupakan salah satu hotel lama yang dibuka kembali di tahun 2019 setelah renovasi. Hotel Hyatt Regency mengangkat konsep “Balinese Authentic” yang menggabungkan desain khas tradisional Bali dengan desain modern sehingga tercipta suasana modern tanpa meninggalkan ciri khas Bali itu sendiri. Salah satu ciri khas Hotel Hyatt Regencyadalah taman tropis indah yang memiliki lebih dari 500 jenis pohon dan bunga tropis. Interior hotel didesain oleh kantor desainer Jepang “Spin” yang terkenal sebagai desainer interior di berbagai hotel mewah di Asia Tenggara.
Di lahan tropis seluas sembilan hektar, Hyatt Regency Bali menaungi 363 kamar dan suite mewah bergaya Bali kontemporer, ditambah tiga kolam renang megah yang dikepung taman rindang, kids club, kompleks spa, pusat kebugaran, serta dua restoran dan satu bar.
Promo Hotel Lebaran + Tiket Pesawat [Hyatt Regency]
Untuk Promo Libur Lebaran di Hyatt Regency sudah termasuk:
• Tiket pesawat pulang pergi dari Garuda untuk daerah Jakarta – Bali [Keberangkatan Pagi atau Malam]
• Kura-Kura Hotel Benefit.
Untuk pemesanan Promo Hotel Lebaran di Hyatt Regency hingga: 31 Maret 2021 dengan periode menginap : 3-25 Mei 2021
Berikut Harga Promo Hotel Lebaran di Hyatt Regency:
Rp 10,135,000/2 malam | Standard Room |
---|---|
Rp 11,756,000/3 malam | Standard Room |
Rp 13,405,000/4 malam | Standard Room |
Jadi gimana nih? Apakah kamu sudah bisa menentukan akan menghabiskan libur lebaran kalian dimana? Dimanapun hotel yang kamu pilih, jangan lupa lakukan pemesanan sekarang juga melalui Kura Kura Hotel ya! Dengan melakukan pemesanan di Kura Kura Hotel kamu bisa mendapatka beragaman benefit ekslusif lho. Khusus untuk libur lebaran kali ini Kura Kura Hotel memiliki benefit sebagai berikut:
- Gratis Antar Jemput Bandara-Hotel
- Glass Bottom Boat Tour -> minimal 2 malam
- Kuta & Tanah Lot Tour : Krisna Oleh-Oleh – Lunch – Pantai Kuta – Tanah Lot – Kembali ke Hotel -> minimal 3 malam
- Jatiluwih & Bedugul : Taman Ayun – Jatiluwih – Lunch – Bedugul/Ulun Danu – Joger – Kembali ke Hotel -> minimal 4 malam
Tunggu apalagi, yuk lakukan pemesanan hotelmu di Kura Kura Hotel dan nikmati pelayanan mewah yang akan kamu dapatkan! Selamat menyambut libur lebaran!
Kamu juga bisa melihat promo terbaru dari Kura Kura Hotel di instagramnya @kurakurahotel!
Yuk rencanakan libur lebaranmu bersama Kura Kura Hotel.